Menjelang musim anyar, para klub elit Eropa pun ramai-ramai meluncurkan jersey yang akan mereka kenakan sepanjang satu tahun ke depan.
Berbagai desain pun digunakan untuk jersey anyar para klub ini. Namun bagaimana jika ada desain yang sama sekali berbeda dan membuat deretan kostum ini terlihat memiliki nilai seni tinggi?
Seorang desainer bernama Emilio Sansolini sukses menjawab pertanyaan tersebut. Ia membuat desain jersey dengan sentuhan seni geometric patterns sehingga membuat kostum terlihat sangat berseni, namun di sisi lain tetap bergaya retro nan berkelas seperti yang dilansirkan oleh Judi Online dan Ball-Itu-Bola.
Penasaran seperti apa deretan jersey klub elit dunia yang telah 'dipermak' oleh Sansolini?
1. Rancangan Sansolini
Klub: Manchester City
Sponsor: Nike
2. Rancangan Sansolini
Klub: PSG
Sponsor: Nike
3. Rancangan Sansolini
Klub: PSV Eindhoven
Sponsor: Nike
4. Rancangan Sansolini
Klub: AS Roma
Sponsor: Nike
5. Rancangan Sansolini
Klub: Valencia
Sponsor: Adidas
6. Rancangan Sansolini
Klub: Chelsea
Sponsor: Adidas
7. Rancangan Sansolini
Klub: Olympique Marseille
Sponsor: Adidas
8. Rancangan Sansolini
Klub: Bayern Munchen
Sponsor: Adidas
9. Rancangan Sansolini
Klub: Juventus
Sponsor: Adidas
10. Rancangan Sansolini
Klub: River Plate
Sponsor: Adidas
11. Rancangan Sansolini
Klub: Manchester United
Sponsor: Adidas
12. Rancangan Sansolini
Klub: Ajax Amsterdam
Sponsor: adidas
13. Rancangan Sansolini
Klub: Barcelona
Sponsor: Nike
14. Rancangan Sansolini
Klub: AC Milan
Sponsor: Adidas
15. Rancangan Sansolini
Klub: Galatasaray
Sponsor: Nike
16. Rancangan Sansolini
Klub: Athletic Bilbao
Sponsor: Nike
17. Rancangan Sansolini
Klub: Inter Milan
Sponsor: Nike
18. Rancangan Sansolini
Klub: Atletico Madrid
Sponsor: Nike
19. Rancangan Sansolini
Klub: Boca Juniors
Sponsor: Nike
20. Rancangan Sansolini
Klub: Real Madrid
Sponsor: Adidas
Rancangan Jersey Fantasi nan Fantastis, Mana yang Terbaik? | Ball-Itu-Bola
4/
5
Oleh
Unknown